Our Wedding Invitation

Ayu & Bambang

β€œWhat counts in making a happy marriage is not so much how compatible you are, but how you deal with incompatibility. A great marriage is not when the perfect couple comes together. It is when an imperfect couple learns to enjoy their differences.”

Kepada Yth. Bapak / Ibu /Saudara/i

Tamu Undangan

The Wedding of

Ayu & Bambang

Kamis, 13 Juni 2024

A

B

β€œ Dan di antara tanda-tanda (kebesaran) -Nya adalah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya "

( Ar-Ruum ayat 21 )

Assalamualaikum Wr. Wb.

Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta'ala, Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i, untuk menghadiri Resepsi Pernikahan kami.

The Bride

Tri Margi Rahayu

Putri dari
Bapak Kartim Heryanto Dan Ibu Rubiati

38_Love

The Groom

Bambang Friyantoro

Putra dari
Bapak Bambang Sugeng Dan Ibu Iren

Countdown

  • 00Hari
  • 00Jam
  • 00Menit
  • 00Detik

Akad Nikah

Kamis, 13 Juni 2024

Pukul: 10.00

Bertempat di
Kp. Krajan Rt.06/03 Desa Tamelang Kec.Purwasari Kab. Karawang

Resepsi

Kamis, 13 Juni 2024

Pukul: 10.00 - Selesai

Bertempat di
Kp. Krajan Rt.06/03 Desa Tamelang Kec.Purwasari Kab. Karawang

Live Streaming

Bagi tamu undangan yang berhalangan hadir dan ingin menyaksikan acara pernikahan kami silahkan ikuti live streaming acara pernikahan kami dengan klik tombol di bawah.

Love Story

Awal Kenal

Kita kenal di tahun 2019 dan selang beberapa bulan dia dateng kerumah aku di karawang sedangkan dia di bekasi.

Semakin lama semakin intens kita komunikasi dan kita hanya punya waktu 1 bulan sekali kadang 2 kali untuk ketemu main atau majelisan di majelis nya dia di cikarang. Dan kita dari awal ga pernah ada status pacaran karna dia ga pernah nembak haha ya berjalan aja gtu bisa di bilang bahasa sekarang itu "HTS" mungkin ya hehe

Sampainya di tahun 2021 awal dia lost contact dan masing masing di sempat ada hubungan dengan yg lain juga sampainya 1 tahun kita lost contact smpai prrtengahan tahun 2022. Dan tidak lamanya di tahun 2022 bulan april dia menghubungi saya lagi dan ingin untuk memulai semuanya dari awal lagi dengan versi serius yaa, dan saya pun tidak menutup kemungkinan memberinya kesempatan wkwk Berjalan nya waktu tibalah di tahun 2023 kita memutuskan untuk tunangan Dan di bulan maret tepat di hari ulang tahun aku dia datang dengan keluarganya untuk melamar aku ,and I say yess!

Menikah

Di tahun ini tahun 2024 kami juga memutuskan untuk ke jenjang yg lebih serius yaitu menikah, kami akan melangsungkan pernikahan dibulan juni di hari kamis tgl 13 . Oh iya kita terpaut beda umur, dia di bawah aku haha tapi ya balik lagi yg namanya jodoh gaada yg tau dan ga pandang usia juga kan, bahkan yg tadinya sempat jauh tapi pada akhirnya kembali lagi ☺️ Ya begitula cerita singkat nya dari aku dan dia. Terimakasih .

Our Gallery

RSVP

Our Gift

Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi gift
Putra Pratama
Putra Pratama

Kirim Kado

Peneirma : Lorem Ipsum
Jl.Lorem Ipsum Gg 2 No.02, Jakarta
Salin Alamat
Wedding Wish

Terima Kasih

Ayu & Bambang

Kamis, 13 Juni 2024